Gugup Hasrat Menyentuh Bibirmu August 18, 2023 Merayu tubuh ini dihempas angin Kaki mengayun mata mencari hasratmu Alunan hatimu hanya ingatan Gugup mencapai hasrat dahaga Rindu pelukan tubuhmu Bibir bergetar teringat bibirmu Ingin ku sentuh menari indah Bersama menghabiskan malam panjang Read more